Cara Membuat Sup Lezat Dan Sehat Untuk Menu Sahur

Cara Membuat Sup Lezat Dan Sehat Untuk Menu Sahur - Bentar lagi masuk Ramadhan selain menu berbuka puasa. Menu sahur sehat juga sangat penting. Oleh karena itu penting bagi Anda untuk menyiapkan menu sahur sehat untuk keluarga, supaya dalam menjalankan puasa tetap fit.

Agar dibulan puasa tidak kebeberan dalam menyiapkan menu sahur. Anda bisa membuat catatan mengenai menu sahur yang akan Anda sajikan nanti. Disini saya masih membahas mengenai Cara Membuat Sup Lezat Dan Sehat Untuk Menu Sahur yang bisa Anda sajikan untuk keluarga tercinta.

Baca juga:

Untuk lebih jelasnya berikut ulasan dari Cara Pos tentang Cara Membuat Sup Lezat Dan Sehat Untuk Menu Sahur dibawah ini:


Cara Membuat Sup Lezat Dan Sehat Untuk Menu Sahur 1

  • Sup Kacang Hijau Sehat

Sup Kacang Hijau Sehat

Sup Kacang Hijau Sehat

Bahan-bahan:
  • 300 gr kacang hijau, cuci, rendam 2jm, tiriskan
  • 250 gr daging sapi, potong kotak2
  • 250 gr kentang, ptong jdi 8bgian
  • 1500 ml air
  • 1/2 buah bawang bombay, iris tipis
  • 5 siung bawang merah, iris tipis
  • 3 siung bawang putih, iris tipis
  • 200 gr tomat, potong2
  • 2 batang seladri, potong2
  • 3 batang daun bawang, potong2
  • secukupnya Merica
  • 1 sdm gula
  • 2 sdt garam

Langkah-langkah:
  1. Masak daging, kacang hijau dan kentang dlm panci yg berisi air. kalau kentang sudah terlihat lunak, hancurkan smpai setengah halus didalam. masak hingga kacang hijau dan daging empuk.
  2. Smbil menunggu daging empuk, kita tumis bawang bombay dan bwg putih. Tumis hingga terlihat kecoklatan lalu masukkan kedalam rebusan daging tadi.
  3. Kalau daging dan kacang hijau sudah terlihat empuk, masukkan tomat, merica, gula dan garam.
  4. Masak sebentar smpai tomat sedikit layu. Koreksi rasa, kalau sudah pas matikan api. Terakhir masukkan seladri dan bawang daun.
  5. Sajikan hangat, lebih mantap ditambah taburan bawang goreng jika ada.




Cara Membuat Sup Lezat Dan Sehat Untuk Menu Sahur 2

  • Sop Daging Bening Sehat

Sop Daging Bening Sehat

Sop Daging Bening Sehat

Bahan-bahan:
  • 500 gram Daging Sapi
  • 3 buah Wortel
  • 2 buah Kentang
  • 3 cm Kayu Manis
  • 3 buah Cengkeh
  • 1000 gram Air
  • 3 siung Bawang Putih
  • secukupnya Minyak Goreng
  • secukupnya Garam
  • secukupnya Gula Pasir
  • secukupnya Lada (Merica)
  • secukupnya Pala Bubuk
  • 2 batang Seledri
  • 4 lembar daun pepaya

Langkah-langkah:
  1. bersihkan daging, potong sesuai selera, lalu bungkus dengan daun pepaya dan simpan dalam kulkas selama 30 menit.
  2. potong wortel, kentang dan seledri sesuai selera.
  3. haluskan bawang putih, pala, lada, dan garam jadi satu, lalu tumis sampai harum.
  4. tuang air dan rebus daging sampai empuk. jangan lupa masukkan cengkeh dan kayu manis. tambahkan garam dan gula.
  5. masukkan wortel terlebih dahulu. sampai agak empuk, baru masukkan kentang
  6. tambahkan lada bubuk (boleh ditambahkan atau tidak). matikan kompor. hidangkan, taburi dengan daun seledri
  7. tambahkan lada bubuk (boleh ditambahkan atau tidak). matikan kompor. hidangkan, taburi dengan daun seledri



Cara Membuat Sup Lezat Dan Sehat Untuk Menu Sahur 3

  • Sup Tofu Mushroom with tauge simple murmer menu sehat

Sup Tofu Mushroom with tauge simple murmer menu sehat

Sup Tofu Mushroom with tauge simple murmer menu sehat

Bahan-bahan:
  • 250 gram jamur tiram
  • 4 kotak tahu putih
  • 2 genggam tauge yang kedelai ya!

Bumbu Halus :
  • 6 siung bawang putih
  • 1/2 sdt merica bubuk
  • 6 buah cabe rawit/sesuai selera

Bahan pelengkap :
  • 1 buah tomat potong jadi 4
  • 4 lembar daun jeruk
  • 1 batang daun bawang
  • 1 sdm gula putih
  • 1 sdm garam / secukupnya
  • 1/2 sachet kaldu ayam bubuk
  • 2 tetes minyak wijen
  • 2 tetes saus raja rasa

Langkah-langkah:
  1. Rebus dulu jamur tiram sebentar saja. Lalu tiriskan dan siran dengan air biasa. Peras airnya. Itu untuk menghilangkan bau sengar pada jamur tiram.
  2. Rebus air ± 2 liter bersama bumbu halus. Setelah mendidih masukan bumbu pelengkap dan tahu. Tunggu hingga tahu mengapung berati tahu sudah matang.
  3. Setelah itu masukan jamur dan tauge. aduk rata rasakan. Jika sudah pas rasanya dan sudah mendidih berarti sudah siap di sajikan.
  4. Selamat mencoba ya moms. Jika buat yg g suka pedas jgn dikasih cabe. Ini bagus juga lo buat yang diet n buat anak-anak.


Itulah beberapa Cara Membuat Sup Lezat Dan Sehat Untuk Menu Sahur yang bisa Anda hidangkan untuk keluarga tercinta. Yang jelas bisa buat mereka makan dengan lahap. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.